Album Review: Various Flames - Vanfan Part II

Mungkin gue cuma bisa ngulas sedikit tentang lagu-lagu dari Various Flames ini. Menurut pengamatan dari apa yang saya dengarkan *biar terlihat ilmiah.
Sepertinya, VF ingin membuat musik chiptune atau 8bit, tapi malah yang terasa di kuping gue cuma sebuah musik yang dibuat oleh perangkat lunak yang bernama FruityLoop, Walaupun ada beberapa part terdengar seperti musik chiptune di beberapa lagu seperti "Kelap Kelip Abstraksi" dan "Drugrace", tapi tetap belum terdengar seperti musik 'nintendo'. Di mini album yang diberi judul "Vanfan Part II" ini dia juga meng-cover lagu "Firefly" dari Owl City. Hmm, mau denger semua lagu dari Various Flames? download aja deh ya, tuh link-nya ada di bawah!!!

2 comments:

  1. thanks a lot bro!! \m/
    tapi VF memang bukan band chiptune kok, just electroband layaknya Bottlesmoker, ya walaupun dulu dia adalah chiptuner.. :)

    ReplyDelete
  2. jika di dengar di album keduanya ini memang agak sedikit aneh, mungkin album ini adalah peralihan dirinya dari musik electropop ke electronica yang mengandung 8bit..
    tapi setelah membuka reverbnationnya barulah terdengar jelas identitas proyek ini seperti apa.. (cc: http://www.reverbnation.com/variousflames)
    semoga VF terus mengeluarkan single yang lebih konsisten.. :)
    semangat VF!! \m/

    ReplyDelete

 

Copyright © 2010 Attack City Scene from Serang - Banten, ID. Designed by Jean Martin