"You're talking too much!!!", mungkin itu kalimat yang pantas untuk menggambarkan musik yang mereka mainkan. Under The Big Bright Yellow Sun (jika menurut kalian itu terlalu panjang, sebut saja UTBBYS) adalah sebuah band Instrumental Post-Rock asal kota kembang / Bandung. Band yang dibentuk pada tahun 2007 ini memang tergolong masih
underdog di industri musik
indie di Indonesia. Tapi kalian tidak bisa meremehkan begitu saja, karena mereka bisa 'mempermainkan' perasaan kalian dengan unsur
Quietloud yang dinamis dalam elemen musik mereka yang bisa membuat kita tercengang dan sekaligus terhanyut saat menyaksikan aksi dramatis mereka dipanggung. Mereka telah memiliki beberapa lagu yang layak kalian dengar untuk menetralkan kuping kalian dari lagu-lagu para 'penjual diri' yang mengumbar-umbar perkisahan cinta mereka di televisi.
Line Up:
- Guitar : Komeng
- Guitar : Ezza
- Guitar : Ranyay
- Bass : Ghany
-
Drum : Iben
You'll Like, if you like: Mono, Sigur Ros, Explosions in the Sky
Demos:
No comments:
Post a Comment